ACCOUNTING SUPERVISOR - ERV
Location: Jakarta
Job Responsibility:
- Rekonsiliasi sales bulanan serta membuat Sales Report
- Membuat report management (beserta analisanya)
- Menghitung jumlah PPN pemakaian sendiri dan pemberian
- Rekonsiliasi report advertising & promosi dengan data pemotongan di budget sheet
- Perhitungan cash flow management report
- Mereview untuk jurnal yang salah IO nya dan menginformasikan ke pihak terkait
- Mengisi format budget untuk management report & cash flow
- Mengisi data untuk upload budget (budget sales, depex, A&P)
- Membuat rekonsiliasi PPh 21/26, 23/26, 4 ayat 2 setiap bulannya
Qualifications:
- Pendidikan minimal S1 Akuntansi (IPK minimal 3.00 dari 4.00)
- Memiliki sertifikat brevet A & B
- Memiliki pengalaman minimal 3 tahun dalam posisi General Accounting Supervisor
- Memiliki pengetahuan di bidang perpajakan
- Memiliki kemampuan dalam menggunakan komputer terutama Microsoft Office
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Detail & teliti
- Dapat bekerja sama dalam tim
SIMILAR JOB
ACCOUNTING & TAX SUPERVISOR
Prepare tax provisions schedules, returns, payments, reports and maintain a company's tax database
MA REPORTING & BUDGET CONTROL SUPERVISOR
Menyusun Management Report setiap bulan, Menyusun Budget tahunan, Memantau realisasi Budget
FINANCE & ACCOUNTING SUPERVISOR
Memeriksa transaksi mulai dari jurnal hingga hasil inputan di system pembukuan (GL), Menyiapkan Laporan Keuangan untuk Konsol & Manajemen dengan benar dan tepat waktu
INTERNAL AUDIT SUPERVISOR
Menguji dan mengevaluasi pelaksanaan pengendalian internal sesuai dengan kepatuhan dan sistem manajemen resiko berdasarkan kebijakan Perusahaan dan ketentuan Regulator di bidang pembiayaan
ACCOUNTING STAFF
Memeriksa kelengkapan dokumen tagihan dari supplier maupun internal, menghitung serta membukukannya
SUPERVISOR MANAJEMEN RISIKO
Menyusun dan menyampaikan laporan profil Risiko, Mengidentifikasi Risiko termasuk Risiko yang melekat pada kegiatan usaha
INTERNAL AUDIT STAFF
Melakukan Stock Opname Counter produk kosmetik di seluruh Indonesia.
GENERAL ACCOUNTING STAFF
Mencatat penambahan, pengurangan dan penyusutan aktiva tetap serta melakukan rekonsiliasi antara perincian aktiva dengan GL dan membuat semua detail rekap aktiva tetap.
